Generasi Milenial Sebagai Kekuatan Baru Ekonomi Indonesia
DENPASAR,PGI.OR.ID-Gerakan Masiswa Kristen Indonesia (GMKI) melakukan Seminar Selebrasi Nasional Ekonomi Kreatif dengan tema “Kekuatan Baru Indonesia” bertempat di auditorium Shaba utama universitas Warmadewa, Denpasar, Bali, Kamis (28/11/19) sekitar pukul 14:30 Wita. Kegiatan tersebut dihadiri sekitar […]