
WCC Mengutuk Penodaan Pemakaman Bersejarah Protestan di Yerusalem
SWITZERLAND,PGI.OR.ID-Sekretaris Jenderal Dewan Gereja Dunia (WCC) Pdt. Prof. Dr Jerry Pillay bergabung dengan Keuskupan Episkopal Yerusalem, dan semua gereja di Tanah Suci mengutuk penodaan pemakaman bersejarah Protestan di Gunung Zion. Lebih dari 30 makam dirusak. […]