Peran Guru Penting Membangun Budaya Keberagaman
Penghargaan terhadap keberagaman mulai luntur di negeri ini, termasuk di sekolah-sekolah. Untuk itu, penghargaan atas keragaman penting ditanamkan kepada para guru. Tujuannya supaya para guru dapat membudayakan keberagaman dan mendorong para siswanya untuk menghargai keberagaman. […]