Terkait Kampanye Global 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan: RUU PKS Perlu Segera Disahkan!
JAKARTA,PGI.OR.ID-Menyikapi Kampanye Global 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan, Komnas Perempuan, UN Women dan Komnas HAM mengeluarkan pernyataan sikap bersama di Pusat Kebudayaan Amerika, Jakarta, Selasa (27/11). Dalam pernyataan sikap bersama itu ditegaskan, pertama, perlunya […]