Tahun: 2016
Setara Institut Kritik Kebijakan Menteri Ryamizard
JAKARTA,PGI.OR.ID-Rencana Kementerian Pertahanan untuk membuka kantor kementerian di daerah mendapat kritikan keras. Rencana itu mengada-ada. Sebab sudah ada markas Kodam dan Kodim yang hingga kini masih berfungsi efektif. “Sejak awal menjabat sebagai Menteri Pertahanan, Ryamizard […]
‘Pemangkasan’ PNS Jangan Seenaknya
JAKARTA,PGI.OR.ID-Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi, Yuddy Chrisnandi, diminta untuk mengkaji dengan matang wacana tentang ‘pemangkasan’ Pegawai Negeri Sipil (PNS). Rasionalisasi PNS, harus dilakukan hati-hati. “PNS adalah aset dari sumber pembagunan. Jadi, pemangkasan 1 juta […]
IDI Tolak ‘Kebiri’, Pukulan Telak Buat Pemerintah
JAKARTA,PGI.OR.ID-Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (IDI) kemarin mengeluarkan surat tertanggal 9 Juni 2016 yang meminta agar dokter tidak menjadi eksekutor dari Perppu 1 Tahun 2016 yang memuat tindakan kebiri. Penolakan ini didasarkan atas fatwa Majelis […]
Mendagri Sudah Minta Maaf Ke KPK
JAKARTA,PGI.OR.ID-Surat salah ketik nama kepanjangan KP akhirnya direspon langsung Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo. Tjahjo mengungkapkan, ia sudah minta maaf langsung ke komisi anti rasuah atas insiden surat salah ketik tersebut. Tidak hanya itu, Tjahjo […]
Harga Daging Melambung, Saatnya Jokowi Rombak Tim Ekonomi
JAKARTA,PGI.OR.OD-Meroketnya harga-harga sembilan bahan pokok, terutama daging harusnya jadi momentum yang tepat merombak tim ekonomi di kabinet kerja. Presiden Jokowi, diminta segera mengganti menteri-menteri di sektor ekonomi yang terbukti tak mampu mencegah meroketnya harga sembako. […]
[info] Lowongan Tenaga Urusan Hubungan Luar Negeri
PGI membuka kesempatan untuk berkarya dalam pelayanan bagi gereja-gereja di Indonesia,dalam Bidang Sekretariat Umum PGI sebagai tenaga urusan Hubungan Luar Negeri (International Affairs)! Tugas pokok: Melaksanakan pengurusan visa/ijin tinggal Melaksanakan administrasi/korespondensi hubungan PGI dengan lembaga […]
[info]Pembukaan PPSA XXI & PPRA LVI 2017 LEMHANAS RI
Penyelenggaraan Program Pendidikan Singkat Angkatan (PPSA) XXI Tahun Ajaran 2017 LEMHANAS RI Rencana jadwal pelaksanaan kegiatan PPSA XXI TA. 2017 LEMHANAS RI yaitu: Pendaftaran dibuka awal Bulan Juni sampai dengan akhir Oktober 2016 Alokasi 80 orang […]
Panggilan Bersama Umat untuk Bertindak: Stop AIDS Pada Tahun 2030
NEW YORK,PGI.OR.ID-Dalam doa lintas agama pada tanggal 7 Juni 2016, umat dari lintas agama mengajak untuk mengakhiri AIDS sebagai ancaman kesehatan masyarakat pada 2030. Ajakan tersebut berfokus pada mengurangi stigma dan diskriminasi, meningkatkan akses ke […]
Sekum PGI Sahur Bersama Masyarakat Pasar Ampera dan Kampung Ambon
JAKARTA,PGI.OR.ID-Sekretaris Umum PGI Pdt. Gomar Gultom, Mth mengikuti kegiatan Sahur Keliling 2016 bersama Shinta Nuriyah Abdurrahman Wahid dengan masyarakat Pasar Ampera dan Kampung Ambon, di halaman Pasar Ampera, Jalan Pondasi, Kampung Ambon, Kelurahan Kayu Putih, […]