Perayaan Natal Nasional di Papua akan dihadiri 2 juta orang
Ketua Umum Perayaan Natal Nasional 2014 Yohana Susana Yembise memperkirakan dua juta warga Papua akan hadir di Lapangan Papua Bangkit, Jayapura, Papua mengikuti Perayaan Natal Nasional pada 27 Desember 2014. “Panggung sudah mulai disiapkan, kira-kira […]